Sekian lama kita tak jumpa..
Sekian lama kita tak bertegur sapa …
Sekian lama aku mencoba untuk lupakan..
Aku mengira.. perasaan yang dulu ada..
Akan hilang dengan seiringnya waktu..
Ternyata semua itu salah..
Saat.. aku bertemu dengan mu
Dan kita kembali bertegur sapa
Perasaan itu masih tetap sama..
Tidak ada yang berubah sedikit pun..
Oh.. apakah dirimu merasakan yang sama sepertiku ?
Akh.. mungkin tidak..
Mungkin ini hanya perasaan ku. Saja
Kapan aku bisa melupakan mu…
Ajarin aku membencimu…
Aku bingung dengan semua ini..
Sampai kapan aku akan bisa seperti ini..
Aku tak ingin lagi.
Aku ingin menguburnya..
agar tak kau ketahui..
* RDM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar